Visi dan Misi
Visi :
Menjadi Program Studi keperawatan yang menghasilkan perawat muslim Profesional yang unggul di bidang Keperawatan Medikal Bedah Pada tahun 2024.
Misi :
- Menyelenggarakan kegiatan pendidikan Agama Islam secara berkesinambungan.
- Memberikan sistem pendidikan dan pengajaran yang unggul di bidang Keperawatan Medikal Bedah.
- Menyelenggarakan kegiatan pengabdian masyarakat untuk meningkatkan status kesehatan masyarakat.
- Melaksanakan penelitian dibidang ilmu keperawatan untuk meningkatkan pengetahuan dan mengembangkan ilmu keperawatan.
- Menjalin kerjasama dengan instansi yang terkait baik ditingkat nasional dan internasional
- Meningkatkan mutu sumber daya manusia secara bertahap dan berkesinambungan.
- Menyediakan sarana dan prasarana yang sesuai dengan standar pendidikan keperawatan yang menunjang kompetensi perawat muslim.